28 Mei 2015
MASYARAKAT SADAR ARSIP
Untuk menumbuhkan rasa kepemilikan terhadap arsip perlu ditanamkan kepada masyarakat betapa pentingnya arsip. Kesadaran ini tidak akan tumbuh dengan sendirinya namun harus didasarkan pada kebutuhan bahwa arsip adalah asset pribadi yang paling berharga.

28 Mei 2015
PENYUSUTAN ARSIP
Penyusutan arsip adalah suatu kegiatan mengurangi volume arsip dengan cara memindahkan, memusnahkan, dan menyerahkan. Retensi arsip adalah penentuan jangka waktu simpan suatu arsip atas dasar nilai guna yang terkandung di dalamnya.

28 Mei 2015
Sistem penyimpanan arsip yang sesuai
Filling adalah salah satu kegiatan pokok galam bidang kearsipan. Filling dapat diartikan suatu proses penciptaan. Pengumpulan, pemeliharaan, pengaturan, pengawasan, penyusunan dan penyimpanan. Cara atau metode yang sistematis sehingga warkat tersebut dengan mudah cepat dan tepat dapat ditemukan kembali apabila sewaktu-waktu dibutuhkan.

28 Mei 2015
Sistem Pengelolaan Kearsipan yang sesuai
Dalam perkembangan dan kemajuan manajemen administrasi kantor sekarang ini hampir dapat dipastikan bahwa segala sesuai tergantung kepada warkat/dokumen. Baik itu didunia perusahaan pemerintahan atau swasta. Warkat dianggap sangat berperan penting dalam proses kegiatan organisasi.

28 Mei 2015
TIPOLOGI ARSIP
Tipologi arsip biasanya dikaitkan dengan media penyimpanan informasi arsip. Bentuk media arsip dapat berupa kertas, film , suara maupun elektronik.